Now Olympics Paris 2024, Athletes Will Depart in Shifts

Now Olympics Paris 2024, Athletes Will Depart in Shifts Ketua Umum Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari mengatakan bahwa para atlet dan ofisial yang tergabung dalam Kontingen Indonesia untuk Olimpiade Paris 2024, diberangkatkan secara bergiliran sesuai cabang olahraganya masing-masing sejak Sabtu (13/7).

Ia mengungkapkan, sehari sebelumnya atlet bulutangkis telah bertolak ke Paris, Prancis, untuk memulai pemusatan latihan (TC) lebih cepat guna mempersiapkan diri.

Keempat atlet panahan tersebut adalah Arif Dwi Pangestu, Diananda Choirunisa, Rezza Octavia, dan Syifa Nur Afifah Kamal.

Now Olympics Paris 2024, Athletes Will Depart in Shifts

Lebih lanjut ia mengungkapkan, para atlet, pelatih, dan ofisial masing-masing akan terus berangkat hingga 22 Juli.

Okto mengimbau kepada masyarakat untuk selalu mendoakan perjuangan para atlet, karena hal itu bisa menjadi tambahan kekuatan bagi mereka, agar bisa berprestasi di ajang olahraga multievent paling bergengsi di dunia tersebut.

Jumlah atlet yang berangkat pada Olimpiade edisi kali ini merupakan yang terbanyak bagi Indonesia dalam 20 tahun terakhir atau terbanyak kedua setelah Olimpiade Athena 2004 dengan total 38 atlet.

Sebanyak 29 atlet yang berangkat ke Paris, Prancis, terbagi dalam 12 cabang olahraga, antara lain bulutangkis, panjat tebing, angkat besi, akuatik, senam, dan judo.

Sebanyak 29 atlet tersebut, terdiri dari 16 atlet putra dan 13 atlet putri terbaik yang telah berjuang selama proses Kualifikasi Olimpiade lalu.

Sebelum berlaga di Olimpiade, beberapa atlet juga akan mengikuti pemusatan latihan nasional (TC) di luar negeri.

Daftar Atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Arif Dwi Pangestu (panahan)
Diananda Choirunisa (panahan)
Syifa Nurafifah Kamal (panahan)
Rio Waida (selancar)
La Memo (dayung)
Eko Yuli Irawan (angkat besi)
Fathur Gustafian (menembak)
Rizki Juniansyah (angkat besi)
Rifda Irfanaluthfi (senam)

Panjat Tebing

Rahmad Adi Mulyono
Desak Made Rita Kusuma Dewi
Veddriq Leonardo
Rajiah Salsabillah

Balap Sepeda

Bernard Benyamin van Alert

Jonatan Christie (bulu tangkis)
Anthony Sinisuka Ginting (bulu tangkis)
Gregoria Mariska Tunjung (bulu tangkis)
Fajar Alfian (bulu tangkis)
Muhammad Rian Ardianto (bulu tangkis)
Apriyani Rahayu (bulu tangkis)
Siti Fadia Silva Ramadhanti (bulu tangkis)
Rinov Rivaldi (bulu tangkis)
Pitha Haningtyas Mentari (bulu tangkis)
Nurul Akmal (angkat besi)
Rezza Oktavia (panahan)
Rajiah Salsabillah (panjat tebing)
Maryam Maret Maharani (judo)
Lalu Muhammad Zohri (atletik)
Joe Aditya Wijaya Kurniawan (renang)
Azzahra Permatahani (renang)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *